Banyaknya Penyalahgunaan Obat Penenang Sehingga Bisa Menyebabkan Halusinasi

Banyaknya Penyalahgunaan Obat Penenang Sehingga Bisa Menyebabkan Halusinasi

Seperti kita ketahui ada beberapa obat penenang yang banyak dikonsumsi bagi orang yang menderita gangguan mental, gangguan tidur, orang yang sering mengalami serangan kecemasan, atau pun kepada orang yang baru selesai menyelesaikan operasi. Jadi obat penenang bisa sebagai pain killer juga. Sehingga biasa diberikan kepada orang yang mau operasi atau sesudah operasi. Sehingga obat-obat ini memiliki level-levelnya. Dan tentu saja untuk mendapatkan obat ini harus memiliki resep dokter.
Banyaknya Penyalahgunaan Obat Penenang Sehingga Bisa Menyebabkan Halusinasi
Karena obat ini tergolong obat keras. Jika disalahgunakan bisa menyebabkan kerusakan motorik seperti kejang–kejang, masalah mental, dan bahkan overdosis. Sehingga obat ini tidak diperjual beli bebaskan. Bahkan tidak semua apotik menyediakan atau menjual obat-obat penenang ini atau obat yang mengandung alprazolam. Tapi banyak orang yang salah menggunakan fungsi dari obat ini. Karena obat penenang ini akan memberikan efek halusinasi. Sehingga beberapa orang menggunakan obat ini untuk bersenang-senang.
Sehingga obat ini juga digolongkan di dalam golongan obat narkotika. Sehingga saat ada pemeriksaan. Dan ditemukan ada obat penenang atau yang berupa golongan obat alprazolam maka akan ditindak lanjuti. Dan berkemungkinan masuk penjara, atau rehabilitasi. Kecuali, memiliki surat dokter. Atau biasanya dibilang kartu kuning. Sehingga kalau ada keterangan dari dokter. Maka orang tersebut aman dan tidak akan mendapat tindakan lanjutan. Seperti banyak juga beberapa artis yang tertangkap karena memiliki dan mengkonsumsi beberapa obat penenang atau obat yang mengandung kandungan alprazolam.
Dan tidak memiliki resep atau keterangan dokter, beberapa memberikan alasan sebagai membantu untuk mereka bisa tidur, karena memiliki masalah insomnia yang parah. Tapi apapun alasannya, tidak akan diberikan keringanan jika tidak memiliki keterangan dokter. Sehingga ini yang masih menjadi pertanyaan dari beberapa orang, dari mana mereka bisa mendapatkan obat tersebut secara bebas. Dan tidak sedikit juga kasus orang yang mengalami overdosis karena menggunakan obat penenang ini di luar resep dokter. Dan akhirnya menjadi kecanduan dan dosis mereka semakin naik dan naik.

Orang Sering Terbawa Akan Rasa Bahagia Sehingga Sering Menjadi Orang Yang Terburu-Buru

Sering sekali terjadi pada kita dimana kita sudah melakukan yang terbaik, kita sudah melakukan semaksimal kita, dan hasilnya zonk. Dan itu bisa membuat kita sangat-sangat sakit hati. Tapi ada dimana saat-saat dimana kita akan diberikan kejutan dengan diberikan surprise yang luar biasa yang bisa membuat kita sangat senang, bahkan senang sekali sampai tidak bisa kontrol diri kita sendiri. Ada saat-saat seperti itu. Dan itu banyak terjadi di antara kita. Dan saat kita bahagia, kira-kira, apa yang kita pikirkan atau perbuat? Pernahkah kalian memikirkan itu?
Orang Sering Terbawa Akan Rasa Bahagia Sehingga Sering Menjadi Orang Yang Terburu-Buru
Banyak orang menjadi lupa akan bagaimana reaksi mereka saat mereka sedang merasa senang dan bagaimana sikap mereka saat mereka sedang merasa senang yang tidak terkontrol. Karena saat orang benar-benar bahagia, orang sering secara refleks mengeluarkan sikap atau perkataan yang secara refleks atau tidak terkontrol. Saking bahagianyanya. Tapi itu tidak lepas dari apa yang kita lakukan. Kita bisa menjadi seseorang yang sangat full power. Kita akan menjadi seseorang yang memiliki stamina yang full.
Dan orang-orang akan membuat list yang panjang dengan segala keinginan mereka yang ingin mereka lakukan, atau list hal apa saja yang ingin mereka capai, sehingga mereka memiliki tenaga yang luar biasa. Dan itulah yang dinamakan. Orang yang kalau sedang bahagia, mau apapun alasannya, dia bisa menjadi seseorang yang sangat berbeda. Mereka bisa mendapatkan kekuatan atau power yang datang entah darimana. Mereka akan sangat bersemangat untuk melakukan suatu hal. Tapi seringnya semangat itu hanya datang pada awalnya saja
Sehingga saat orang sedang sangat semangat melakukan hal tersebut di awal, dan kemudian dia akan saat semangat tapi hanya pada awalnya saja. Kemudian, dia akan lelah di tengah jalan. Itulah kenapa sering dikatakan orang yang sedang bahagia sering menjadi seseorang yang lupa diri. Atau tidak terkontrol karena itu. Mereka tidak bisa mengontrol emosinya, sehingga dia hanya akan mengikuti emosinya semata yang ada di saat itu. Dan mengontrol hal tersebut sangatlah susah.

Manfaat Teh Hijau untuk Kesehatan

Sudah sejak dahulu kala, teh hijau dipercaya memiliki banyak khasiat yang baik untuk kecantikan dan kesehatan.
Khasiat teh hijau yang paling populer ialah menurunkan berat badan, menurunkan risiko kardiovaskular dan membantu meningkatkan kesehatan kulit. Teh hijau terbuat dari daun yang paling sedikit dalam pemrosesan.

Khasiat dari daun teh sudah terbukti secara ilmiah. Inilah beberapa manfaat dari daun teh yang akan dibahas.

1. Meningkatkan Fungsi Otak
Salah satu manfaat dari teh hijau adalah meningkatkan fungsi otak. Khasiat yang satu ini ada kaitannya dengan kandungan kafein pada teh hijau. Penelitan membuktikan bahwa kafein dapat meningkatkan fungsi otak seperti memori, suasana hati dan waktu respons.
Selain kandungan kafein, teh hijau juga memiliki kandungan asam amino L-theanine yang bermanfaat dalam fungsi otak.

2. Meningkatkan Pembakaran Lemak
Menurut para ahli, teh hijau dapat bekerja sebagai pembakar lemar dan meningkatkan laju metabolisme. Pada sebuah penelitian yang melibatkan 10 pria, mengonsumsi ekstrak teh hijau dapat meningkatkan pembakaran kalori.

3. Membantu Mencegah Diabetes
Sebuah studi menunjukkan jika teh hijau mampu meningkatkan sensitivitas dari kerja insulin dan mampu menurunkan kadar gula darah.
Studi yang di lakukan tehadap orang Jepang menunjukkan, jika orang yang meminum teh hijau paling banyak hanya memiliki risiko terserang penyakit diabetes lebih rendah.

4. Membantu Menurunkan Berbagai Jenis Kanker
Teh hijau merupakan salah satu sumber antioksidan yang sangat baik. Antioksidan dapat membantu mencegah kerusakan oksidatif yang dapat menyebabkan penyakit kronis seperti kanker dan peradangan. Penelitian juga telah menghubungkan senyawa pada teh hijau dengan menurunkan risiko kanker prosetat, kanker payudara dan kolorektal.
Untuk mendapatkan manfaat yang lebih maksimal, jangan menambahkan susu ke teh. Karena beberapa penelitian menunjukkan jika hal itu dapat mengurangi nilai dari antioksidan pada teh.

5. Dapat Mencegah Penyakit Kardiovaskular
Kardiovaskular merupakan penyakit seperti stroke dan jantung yang menjadi penyakit mematikan di dunia. Sebuah studi menunjukkan jika teh hijau mampu meningkatkan kapasitas antioksidan darah yang menjaga partikel kolesterol jahat dari oksidasi, yang menjadi salah satu bagian dari jalan ke penyakit jantung.

Banyak Orang Menggunakan Kata “Ini Demi Kebaikanmu” Tapi Sebenarnya Baik Untuknya

Manusia terlalu polos sehingga sering dipermainkan dengan kata-kata. Hanya dengan permainan kata, pola pikir seseorang bisa berubah, dan itulah yang menjerumuskan ke cuci otak. Sehingga orang tua selalu memberikan wejangan kepada anak-anaknya yang ingin merantau untuk terus kuatkan pendirianmu. Kuatkan mental. Jangan mudah dipengaruhi orang lain. Karena orang-orang bisa sejahat lebih jahat dari yang kita pikirkan. Dan ada juga orang baik yang baik banget lebih dari ekspektasi kita.

Banyak Orang Menggunakan Kata “Ini Demi Kebaikanmu” Tapi Sebenarnya Baik Untuknya

Dalam setiap hubungan pasti kalian sering mendengarkan kata ini. Aku lakukan ini demi kebaikanmu, aku lakukan ini untuk dirimu. Untuk masa depanmu. Aku tidak mau kamu kenapa-napa. Semua ini kulakukan untuk kebaikanmu karena sesayang itu aku padamu. Sehingga aku pun sampai tidak memikirkan diriku sendiri, semua kulakukan untuk pastikan dirimu okey dulu, barulah aku akan pikirkan diriku. Mungkin kalian akan sering mendengar ini saat kalian pacaran. Entah cewek ke cowok, atau cowok ke cewek. 

Dan hal ini yang membuat seseorang menjadi tertekan. Dengan kata-kata magic ini bisa membuat seseorang menjadi sangat berubah. Merasa apapun yang dia lakukan menjadi seperti diperhatikan. Sehingga dia takut melakukan kesalahan. Dan akan ada banyak pemikiran-pemikiran yang timbul karena itu. Sehingga orang akan membuat pemahaman nya sendiri akan hal tersebut. Dan inilah yang membuat orang semakin tertipu dengan sesuatu yang sebenarnya sudah tahu salah, tapi dilapisi dengan sebuah hal yang membuat itu terlihat baik dan lembut. Sehingga kita tidak ada alasan untuk menolak itu. 

Sehingga banyak hubungan yang sebenarnya sudah toxic sekian lama, tapi tidak disadari, karena dibalut dengan, perkataan itu, ini aku lakukan karena demi kebaikanmu. Dan nantinya pada akhirnya akan dipertanyakan lagi baik buatku atau buatmu? Maka dari itu, mau sesayang apapun kita pada seseorang, tetaplah membawa logika anda. Karena orang sekarang semakin pintar memanipulasi hasrat dengan kebaikan sehingga terlihat baik untuk kita dan orang lain.

Beragam Manfaat Buah Hala

Tanaman buah ini dapat dengan mudah di temukan di semenanjung Australia, Malaysia dan Hawai. Di Hawai buah ini dikenal dengan nama Tahitian Screpine. Buah hala juga memiliki manfaat yang bagus untuk kulit.

Inilah beberapa manfaat buah hala yang akan kita bahas.

1. Melindungi Kulit dari Sinar UV
Mengonsumsi buah hala dapat membantu melindungi kulit dari sinar UV. Karena buah hala memiliki kandungan beta-karoten yang tinggi. Beta karoten merupaka zat yang berperan dalam melindungi kulit dari paparan sinar matahari, salah satunya paparan radiasi sinar UV.
Sinar UV merupakan penyebab umum radikal bebas yang membuat kulit mengalami penuaan dan hiperpigmentasi. Tidak heran, jika dengan mengonsumsi buah hala dapat melindungi dan menjaga kulit agar tetap cerah.

2. Mencegah Keriput
Karena kandungan beta karoten atau vitamin A yang ada pada buah hala, membuat buah ini dapat membantu dalam menstimulasi proses rejuvenasi sel kulit, dan dapat membuat kulit menjadi lebih cerah. Selanjutnya, kandungan antioksidan pada vitamin A juga membantu dalam mengencangkan kulit serta membantu dalam memudarkan garis halus pada kulit.

3. Membantu Menjaga dan Melindungi Kulit dari berbagai Masalah
Dikutip dari lama kesehatan, buah hala berperan penting dalam memperlancar serta membersihkan peredaran darah. Hal ini juga memberikan keuntungan tersendiri. Apalagi penyakit kulit sering kali disebabkan oleh kondisi darah kotor dan zat toksin atau kekurangan asupan oksigen.
Lancarnya peredaran darah dan menjadi lebih bersih, membuat kulit menjadi sehat dan membantu terhindar dari berbagai masalah kulit seperti jerawat atau berakout.

4. Dapat Menjadi Anti Depresan
Ekstrak dari hro alkoholik dari buah ini dapat menjadi anti depresan berupa pengurangan imobilitas. Efek dari anti depresan ini di tunjukkan oleh ekstrak etil asetat yang bahkan kulit buah ini mirip dengan anti depresan seperti diazepam.
Efek dari anti depresan ini diambil dari ekstarak buah hala, bahkan dinilai lebih bagus dibandingkan efek anti depresan dari ekstrak hidro alkoholik.

Itulah beberapa manfaat dari buah hala, buah estetik yang ada di dunia.

Pacaran Akan Terasa Sangat Manis Di Awal Dan Itu Pasti

Semua orang yang sudah pernah merasakan pacaran pasti merasakan betapa manisnya sebuah hubungan di awal. Semua akan terasa sangat indah. Semua terasa sangat sempurna. Rasanya dia sempurna di mata kita. Dia memahami kita, dia memanjakan kita, dia ada saat kita sedih, dia ada saat kita membutuhkan pertolongan. Bahkan dia selalu siap saat kita hubungi. Rasanya dia yang terbaik. Dan kita akan terlihat dan bahkan bukan hanya terlihat tapi kita memang akan bersikap sangat bucin. Dan orang sekitar pun akan merasakan itu. 

Pacaran Akan Terasa Sangat Manis Di Awal Dan Itu Pasti

Semua hubungan pacaran akan terasa sangat manis, sangat sangat manis di awal. Dan semua orang yang sudah pernah merasakan pacaran akan mengakui itu. Karena itu faktanya. Karena saat pacaran, di awal kita berpacaran dengan orang dengan bagian terbaiknya. Dia akan menjadi sangat berbeda. Dia akan menjadi yang terbaik, dia akan menunjukkan sisi yang terbaik dari dia dan dialah orang yang kita pacari. Dan begitupun sebaliknya. Kita akan menunjukkan sisi terbaik dari diri kita dan sisi itulah yang dipacarinya. 

Dan berjalannya waktu, orang tidak akan pernah bisa tahan menjalani suatu peran yang tidak biasa dia mainkan. Mau sehandal atau sepintar apapun orang memainkan peran, akan ada titik dimana dia akan lelah juga dan mulai melepas peran itu, dan menunjukkan sisi aslinya. Dan begitupun dengan hubungan pacaran. Semua akan ada waktunya dimana dia akan pelan-pelan menunjukkan sifat aslinya. Menunjukkan sisi aslinya. Seperti apa sih dia sebenarnya. Mungkin kita akan mengatakan dia berubah. Tapi tidak. Diat tidak berubah. 

Dia masih orang yang sama tapi, dia hanya menunjukkan sisi aslinya saja. Sehingga banyak orang yang merasa tertipu, banyak orang merasa dia sudah tidak sayang lagi, atau memikirkan ada yang berbeda. Tapi tidak. Dia tetaplah dia. Kita tetaplah kita. Tapi hanya kita semakin melepas topeng kita. Semakin menunjukkan sisi asli kita. Sehingga disitu akan menjadi penentu, apakah anda masih mau bersamaku atau tidak. Masih bisa terima kurang dan lebihku?

Ada Beberapa Macam Rekan Kerja Yang Harus Kalian Ketahui 

Mungkin bagi kalian yang sudah sering bekerja, atau sudah memiliki pengalaman cukup lama dalam dunia kerja, kalian sudah tahu bagaimana tipe-tipe pekerja. Sehingga kalian akan cepat dalam menentukan atau mengetahui bagaimana tipe pekerja. Apalagi saat kalian baru pindah atau masuk dalam satu pekerjaan. Tanpa butuh waktu yang lama, kalian sudah bisa membaca dan mengetahui seperti apa sifat beberapa pekerja yang ada di tempat itu. Sehingga kalian tahu harus bersikap dan merespon mereka seperti apa. 

Ada Beberapa Macam Rekan Kerja Yang Harus Kalian Ketahui 

Jarang sekali untuk kita bisa menemukan atau bertemu dengan seorang pekerja yang baik dan tulus. Mungkin kadang saat kita baru masuk dalam suatu pekerjaan kita akan bertemu dengan beberapa pekerja, atau rekan kerja yang baik. Dimana mereka akan bersikap baik dan perhatian padamu, tapi banyak dari itu hanya pada awal saja. Atau ada yang baik karena ada sesuatu yang mereka incar atau inginkan darimu. Sehingga dia akan bersikap baik dan perhatian. Jadi kalian harus berhati-hati. Jangan cepat luluh jika ada yang baik padamu. 

Mungkin kalian bisa merasa oh orang ini baik dan perhatian. Tapi jangan cepat mengambil kesimpulan bahwa mereka seperti itu. Atau memang baik dan tulus. Okelah, kalian merespon mereka dengan baik dan tulus juga. Tapi ingat, selalu berikan batasan. Kalian juga tetap harus berhati-hati, dan memasang dinding. Karena tidak semua benar-benar baik dan tulus padamu. Respon mereka dengan baik, tapi jangan berlebih. Karena saat kalian bersikap baik yang berlebih, mereka malah akan semakin memanfaatkan kebaikan mu. Percayalah. 

Karena banyak sekali kasus seperti ini. Sehingga banyak orang yang stres dan tidak kuat dalam suatu tempat kerja, karena merasa tertekan dan merasa stres dengan sifat atau kelakuan beberapa rekan kerja yang pura-pura dan munafik. Sehingga kalian jangan cepat luluh akan sikap rekan kerja yang baik pada awalnya. Sehingga tidak terlalu disarankan untuk menjadikan rekan kerja sebagai teman atau sahabat bagi kita. Jagalah hubungan dengan mereka sebatas di tempat kerja. Tidak terlalu disarankan untuk menjadikan rekan kerja sebagai teman tongkrongan.   

Data HK Togel HK Pools Resmi Dari Hasil Livedraw Terbuka 2022

Selamat datang sobat togel, di situs ini Anda akan mendapatkan result hk hari ini yang tercepat dan terakurat. Hasil keluaran hk yang sangat dibutuhkan oleh setiap pemain togel akan selalu kami siapkan pada halaman ini. Tersedianya result keluaran hk dan pengeluaran hk pada situs ini membantu para togelers untuk mendapatkan hasil angka togel hongkong yang terbaru setiap harinya. Pastinya situs kami selalu sediakan informasi yang terakurat agar para togelers selalu mendapatkan result hk hari ini yang valid.

Result togel hkg paling valid tentu bersumber hanya dari Hongkong pools. Situs hongkong pools ini merupakan satu-satunya situs paling resmi togel hongkong. Maka dari itu kami selalu mengambil semua angka togel hari ini yang paling valid hanya dari situs hongkong pools.

Pemain togel selalu mencari keluaran hk terbaru

Hasil keluaran hk menjadi angka yang selalu dicari pemain togel hk. Mendapatkan result togel hari ini secepat mungkin sangat penting untuk para petaruh karena dengan mendapatkan result hk maka para bettor bisa mengetahui apakah angka yang dipasangkan pada periode sebelumnya masuk atau tidak. Mendapatkan result hk terbaru bisa langsung dilihat dari live draw hongkong pools. Namun saat ini situs hongkong pools sudah diblokir oleh pemerintahan Indonesia. Dan untuk membuka situs tersebut para bettor harus gunakan aplikasi VPN. Maka dari itu kami sediakan situs ini untuk memudahkan para bettor untuk mendapatkan result pengeluaran hk yang terbaru. Anda tidak perlu khawatir, kami akan selalu menyediakan result hk yang paling akurat.

Pasaran togel paling aman untuk para togelers

Pasaran togel yang paling aman untuk dimainkan para togelers adalah togel hongkong. Togel hkg sudah dimainkan para bettor sejak tahun 90-an. Tapi, setelah perkembangan teknologi yang semakin maju membuat pasaran togel ini lebih populer dan pemain togel hk juga semakin bertambah. Togel ini selalu dikelola oleh pemerintahannya sehingga setiap pemain togel hkg selalu merasa akan dan nyaman untuk memasang angka keberuntungannya di togel hongkong ini.

Data hk dapat dimanfaatkan sebagai peluang memenangkan jackpot

Setiap pemain togel selalu memasang angka keberuntungannya pada pasaran togel terpercaya. Permainan togel ini tentu bergantung pada keberuntungan setiap pemain togel. Namun apakah Anda tahu, jika Anda memiliki data hk maka Anda bisa manfaatkan data ini sebaik mungkin jntuk meraih jackpot hk prize. Bagi master prediksi, data hk bisa meningkatkan peluang para bettor untuk memenangkan jackpot hk prize. Ketersediaan tabel data hk ini sangat membantu togelers untuk menebak angka togel pada periode berikutnya. Sebab data hk yang kami sediakan selalu menjadi tabel data hk terlengkap berisi semua angka keluaran hk dari beberapa bulan yang lalu hingga tahun-tahun sebelumnya.

Manfaat Buah Sirsak yang Menyegarkan

Sirsak memiliki rasa yang khas, sedikit asam, berwarna putih, dagingnya kenyal dan memberi kesegaran. Kandungan gizi yang ada pada buah sirsak dapat menyembuhkan masalah yang berkaitan dengan kulit, bahkan diduga dapat menyembuhkan berbagai jenis kanker tertentu. Inilah penjelasan seputar dari manfaat dan khasiat buah sirsak yang berguna untuk kesehatan tubuh.

Khasiat dan Manfaat Buah Sirsak

1. Melancarkan Pencernaan
100 gram sirsak mengandung 20 mg vitamin C, yang dapat digunakan sebagai obat alami untuk disentri. Selain buahnya, daun dari buah sirsak juga dapat digunakan dalam membantu memperlancar sistem pencernaan. Cara mengkonsumsi daunnya dengan cara diseduh seperti teh. Daun dan daging buah sirsak dapat membersihkan usus dan melancarkan sistem pencernaan. Ini karena sirsak dapat merangsang hormon diuretik, dan vitamin C dalam sirsak meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Buah belalang mengandung alkaloid dan kina anti inflamasi, sehingga dapat membantu mengurangi parasit pada usus. Tidak hanya itu, alkaloid juga meredakan sakit perut.

2. Antibakteri
Menurut penelitian International Journal of Molecular Science, sirsak telah lama menjadi obat tradisional di Amerika Latin dan Amerika Selatan.
Sirsak memiliki sifat antiparasit dan antibakteri yang dapat melindungi tubuh dari infeksi parasit.
Untuk memanfaatkan manfaat sirsak sebagai pelindung terhadap infeksi parasit, Anda bisa memakan buah sirsak secara langsung.
Anda juga bisa merebus daun sirsak, lalu meminumnya selagi hangat.

3. Menurunkan Tekanan Darah
Sirsak dapat digunakan sebagai salah satu obat tradisional yang dapat menurunkan tekanan darah. Sebuah penelitian menunjukkan hasil dari suplemen yang terbuat dari daun, ekstrak dan biji belalang dapat menurunkan kadar LDL dalam tubuh. LDL adalah low-density lipoprotein, juga dikenal sebagai kolesterol jahat. Makan belalang juga menurunkan kadar trigliserida yang tinggi dibandingkan dengan orang yang tidak makan belalang.

4. Menjaga Kesehatan Kulit
Penelitian yang dipublikasikan dalam International Journal of Pure and Applied Biological Sciences menunjukkan bahwa biji belalang dapat digunakan sebagai toner untuk kulit. Penelitian dilakukan dengan cara menghancurkan biji dan buah sirsak dan menempelkannya pada kulit. Metode ini menenangkan tekstur kulit. Sirsak memiliki manfaat dan khasiat dalam mengurangi kerutan dan membantu mengurangi gejala pada penuaan terhadap kulit. Antioksidan dalam sirsak meremajakan kulit dan melindunginya dari infeksi bakteri.

Semua Orang Selalu Berharap Memiliki Pasangan Yang Baik Dan Mudah Diarahkan

Pasti mau siapapun orangnya. Mau sebandel dan senakal apapun seseorang. Dia pasti ingin mendapatkan pasangan yang soleh, yang baik, cakep, penurut, mudah diarahkan, setia, sayang orang tua, dan lain sebagainya, yang tentungnya baik. Dan untuk bisa mendapatkan pasangan yang seperti itu memang tidaklah mudah. Jarang sekali bisa mendapatkan pasangan yang seperti ini. Walaupun tampangnya terlihat polos dan manis, tapi kadang mereka lah yang orang bilang suhu. Sehingga banyak pernyataan atau ungkapan di luar sana yang mengatakan, kirain cupu ternyata suhu. 

Semua Orang Selalu Berharap Bisa Memiliki Pasangan Yang Baik Dan Mudah Diarahkan

Itulah. Orang banyak memiliki cover atau tampilan sangat baik. Tapi itu semua bisa saja hanya manipulasi sehingga kita banyak sekali terkecoh dan menjadi korban dari itu semua. Tapi ya nikmatilah semua itu. Dari semua itu kalian akan belajar banyak hal. Dari situ kalian akan belajar bahwa ternyata penampilan tidak menjamin bahwa seseorang itu baik. Dan kalian akan lebih tahu penampilan bukan patokan. Dan untuk mengetahui orang itu baik atau tidak, ya kita harus mengenal orangnya, mengenal hatinya. Barulah tahu dia tulus atau tidak. 

Dan kembali lagi, semua orang ingin mendapatkan pasangan yang baik dan mudah diarahkan. Mudah diarahkan dalam arti, tidak keras kepala. Sehingga saat dia memiliki sebuah atau minus atau tindakan atau sifat yang buruk, kita bisa dengan mudah memberitahukannya. Dengan mudah bisa menasihatinya. Dan dia juga bisa dengan kepala dingin mengerti dan mau berubah. Mau berubah menjadi lebih baik. Bukan karena kita, tapi karena dia ingin menjadi orang yang lebih baik. 

Setiap orang sudah pasti baik, pada dasarnya baik. Tapi saat kita pacaran, pacar yang baik pasti ingin memiliki pasangan yang lebih baik lagi. Sehingga dia akan mengarahkan dan memberikan contoh yang baik untuk pasangannya. Dan jika kita sudah cukup dewasa, kita akan mengerti maksud dari orang tersebut. Dia ingin yang terbaik untuk kita, karena dia sayang dan peduli pada kita. Bukan sekedar ingin mengubah kita menjadi apa yang dia mau.